5 IG Stories Soal Toleransi Ini Layak Jadi Seviral Status Facebook Afi

Belakangan kita sedang gampang sekali naik darah jika bicara soal agama. Ada yang berpendapat sedikit, langsung bisa dianggap menyudutkan. Obrolan di sosial media yang tadinya penuh jokes dan informasi berubah jadi ajang menuding dan menyalahkan.

Untungnya, ada peredam macam Afi dengan status FB-nya yang mengembalikan kewarasan kita. Dia yang masih kecil saja bisa berpikir sedamai itu lho. Kok kita malah sebaliknya?

Kali ini, di bulan yang baik ini, Hipwee mengumpulkan 5 IG stories yang tidak kalah damai dan masuk akal soal toleransi. Demi menghormati pembuat IG Stories, kami sengaja tidak mencantumkan namanya. Tapi mari kita doakan semua kebaikan untuknya.

1. Toleransi itu dibiasakan bukan cuma dipelajari

2. Baca penutup kalimatnya. Bikin ketawa tapi bener juga

3. Buat beberapa orang agama itu tidak diturunkan, tapi dicari mati-matian

4. Tuhan tidak pernah minta dibela. Lalu yang membuat kita ngotot-ngototan selama ini apa?

5. Iman itu privat dan romantis. Seharusnya

Berita-berita baik macam ini lebih layak disebarkan ‘kan?

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

Advertisement

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis

Penikmat puisi dan penggemar bakwan kawi yang rasanya cuma kanji.

CLOSE