11 Potret Orang yang Gabutnya Udah Sampai Level Kebangetan. Kalau Temenmu Kayak Gini, Ajakin Main!

Orang gabut

Punya banyak pekerjaan emang melelahkan, tapi itu jauh lebih baik daripada nggak berbuat apa-apa alias gabut. Banyak kerjaan bikin kamu capek, tapi ada hasilnya, sedangkan gabut cuma bikin kamu capek. Gabut bikin kamu terlena kalau waktu terus berjalan dan mesti ada yang dihasilkan.

Advertisement

Orang yang kelamaan gabut biasanya akan resah dan mencari kerjaan. Ada yang berhasil, ada juga yang nggak. Nah, Hipwee Hiburan kali akan memperlihatkan orang yang gabutnya sudah sampai level nggak tertolong lagi. Yuk, simak.

1. Entah apa yang ada di benak mbaknya, kenapa sampai rela memisahkan kopi, susu, dan gula dari kopi kemasan? -_-

Mending misahin teman yang sedang berantem! via www.instagram.com

Advertisement

2. Ketika bingung, bakat orang yang sudah lama terpendam mendadak bangkit lagi. Nggak ada buku gambar, kaca mobil pun jadi~

Pelukis debu. via www.instagram.com

3. Beginilah jadinya jika murid nggak bawa kaus olahraga. Yang lain pada ke lapangan, dia diem sendirian di kelas mainan HP

Panjang banget kabelnya. via www.instagram.com

4. Daripada bingung nggak dibolehin main pas banjir, mending main sendiri aja di rumah 😀

Situasi bencana bukan halangan anak-anak untuk bersenang-senang. via www.instagram.com

Advertisement

5. Entah apa yang merasuki masnya bikin konten melawan batas kewajaran manusia normal. Gabut? Berkonten aja!

Cara mencintai usus. via www.instagram.com

6. Susah emang kalau orang lagi gabut, bukannya damai malah cari keributan. Auto baku hantam!

Baku hantam. via www.instagram.com

7. Nggak ngerti lagi sama anak zaman sekarang, rusuhnya via online. Belajar sana, woy!

Berantem online. via www.instagram.com

8. Cara mengatasi kegabutan yang anti mainstream

Jalan-jalan sore bareng ikan. via www.instagram.com

9. Bocah kalau gabut suka jahil. Orang tua sendiri dikerjain pakai jokes recehan kayak gini

10. Nah, ini dia kegiatan yang dilakukan orang tua gabut. Main warnet 3 jam cuma nonton Tom & Jerry 😀

Hadeeeeh! via www.instagram.com

11. Gabutnya anak sekolah zaman sekarang bikin konten receh, tapi diedit dengan serius. Kreatif?

Begitulah gambaran orang-orang gabut, dari tua sampai yang muda. Orang yang gabut banyak melakukan hal-hal yang aneh, di luar dari kebiasaan. Pikirannya lagi kosong, tapi pengen melakukan sesuatu. Dan begitulah hasilnya, kocak ngakak.

Ikuti Instagram @wolesjon , biar nggak ketinggalan informasi seputar cowok dan dunia hiburan lainnya, kuy!

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

Advertisement

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis

Fiksionis senin-kamis. Pembaca di kamar mandi.

Editor

Senois.

CLOSE