Lebih dari Sekadar Percaya, Begini Caranya Menjalani Hubungan LDR Agar Bertahan Lama

Hai para pejuang LDR!

Kepercayaan dalam menjalani hubungan LDR itu tidak cukup bisa menguatkan hubungan kalian lho! Banyak hal-hal yang masih perlu diperkuat dari hubungan itu.

Hmm, mari kita bahas apa itu sebuah kepercayaan, ya sudah kita bahas kalau tak cukup percaya untuk menguatkan hubungan kalian para LDR, tapi point pertama dalam hubungan pasti kepercayaan 'kan? Percaya adalah hal utama dalam suatu hubungan maupun hubungan jarak dekat ataupum jarak jauh. Tapi bagi hubungan LDR, percaya saja itu belum cukup untuk menguatkan hubungan kalian, karena pasti akan ada kerikil-kerikil kecil sebagai pengalang.

Lalu, bagaimana cara mengatasinya?

Saling jujur apa adanya, benar-benar apa adanya

Jujur itu mahal harganya. Semua orang pun pasti setuju jika kejujuran sangat dibutuhkan dalam membina sebuah hubungan. Apa jadinya jika kamu dan dia yang berada ratusan kilometer jauhnya, tapi masih sangat sulit untuk saling terbuka. Jangankan jujur pada pasangan, kamu saja masih enggan untuk melakukannya pada dirimu sendiri. So, eratkan dulu komitmen kalian berdua, sebelum benar-benar siap terpisah dengan jarak.

Jujur juga menjadi sumber kebahagiaan yang hakiki bagi pasangan LDR. Ini akan mengetes seberapa kuatnya kalian untuk menjalani hubungan tanpa pertemuan yang intens. Jika sudah bisa saling jujur dengan perasaan kalian masing-masing, puluhan tahun LDR pun rasanya tidak akan menjadi masalah berarti. Dewasalah! Berlaku dan berkata jujurlah!

Curiga atau cemburu itu sah-sah saja, tapi jangan berlebihan!

Guys, mungkin sebagian besar ini terjadi pada wanita karena wanita itu tingkat kekhawatirannya lebih besar. Di dalam hubungan LDR ya pasti kita sering sekali berpikiran ini itu yang membuat hati tak tenang. Tapi ingat, wajar saja kita seperti itu tapi tidak baik jika harus berlarut larut.

Apalagi harus stalking pacar dan marah-marah setelahnya. Tetaplah berpikir positif bahwa dia akan selalu menjaga perasaan kita di manapun dia berada. Khawatir pasti ada, tetapi terapkan dalam hati dan pikiran kalian bahwa pacar kalian akan selalu menjaga hati, perilaku dan apapun itu demi kalian wajar jika dari salah satu kalian khilaf tapi ingatlah bahwa didalam hati kalian akan selalu diingat. Jangan suka membuka sosial media untuk melihat aktivitasnya karna itu hanya membuat hubungan kalian menjadi masalah besar.

Marah karena hal kecil? Ah, sudah bukan zamannya lagi!

Biasanya, wanita memilki alasan tertentu mengapa dia marah. Ya, salah satunya ketika pasangannya terlambat memberikan kabar, terlebih jika mereka LDR.

Bayangkan saja ketika tiba-tiba kamu marah karena dia terlambat membalas chat, padahal dia sedang sibuk-sibuknya bekerja atau mengerjakan tugas. Atau, dia sedang sakit dan terbaring di tempat tidur sehingga susah untuk memegang handphone barang sebentar. Hayo, bagaimana jika sudah begini?

Sadari saja kalau LDR itu bukan untuk dirutuki tapi disyukuri. Tantangannya, kalian berdua akan diuji dengan berjuta masalah dan bagaimana cara mengatasinya nanti menjadi pertanda seberapa dewasanya kalian. Hidup pasangan LDR!

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

“Artikel ini merupakan kiriman dari pembaca hipwee, isi artikel sepenuhnya merupakan tanggung jawab pengirim.”

Berikan Komentar

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis

yang paling terpenting berusalahlah menjadi dirimu sendiri

45 Comments

  1. Veliska Yori berkata:

    Kartu bersahabat hanya disini JAGUARQQ,COM
    BBM : 2AE76E22
    Iseng2 berhadiah mau? Caranya gampang JAGUARQQ,COM

  2. Erica Tjahjadi berkata:

    Bosen main game online yang gitu-gitu aja sist or gan , tapi kalau hadiahnya uang jutan rupiah kenapa tidak ??
    kunjungi www(dot)dewa168(dot)com

  3. Lisa Elisabeth berkata:

    hai kamu, kunjungi www(dot)dewa168(dot)com untuk mendapatkan hadiah sampai jutaan rupiah, kapan lagi~ harus kemana lagi .. gabung di sini.. 🙂

  4. Ickha Za berkata:

    Yapp.. intinya komunikasi… komunikasi gk lancar yah.. Hambar.. ??

  5. Juniarti berkata:

    Arga Herdiansah