Reiva Novianti Hipwee Reader

Mahasiswa berhijab Ilmu Komunikasi, Unswagati Cirebon. Jurnalis di Lembaga Pers Mahasiswa.
www.setaranews.com
Urut berdasarkan

Membangun Revolusi Mental Pemuda Menghadapi Bonus Demografi

“Berikan aku 1000 orang tua, niscaya akan ku cabut Semeru dari akarnya. Berikan aku 10 pemuda maka akan ku guncang dunia”. Begitu lah kiasan yang disampaikan Ir. Soekarno dalam orasinya dengan lantang kala itu. Sebab para pemuda-pemudi itu sendiri merupakan wujud yang sangat penting serta berperan aktif dalam membangun negara Indonesia agar mencapai suatu bangsa […]

Dunia Pertelevisian Modern Kini, Pertarungan Ide atau Rating?

Sebuah idigium pernah mengatakan “seorang yang mampu mengendalikan media, maka ia dapat mengendalikan pikiran orang lain”. Ketika Anda menyaksikan acara televisi pada saat ini apa yang ada dipikran Anda? Bagaimana pendapat Anda mengenai media layar kaca sekaligus frekuensi publik tersebut? Apakah tindakan Anda selanjutnya setelah melihat tayangan-tayangan yang ditampilkan?Ketika Anda berpikir bahwa seluruh program acara […]