9 Starter Pack Orang Berdasarkan Musik Kesukaannya. Anak Indie, Senja dan Kopi Banget neh?

Starter pack anak musik

Hampir semua orang sering dan gemar mendengarkan musik, entah dalam keadaan apa pun. Bahkan ada pula orang yang nggak bisa fokus belajar tanpa musik. Ada yang bisa fokus belajar jika mendengarkan musik dengan volume kencang. Ada pula yang hanya bisa bekerja jika mendengarkan musik metal.

Ya, setiap orang memang memiliki seleranya masing-masing dalam menikmati musik. Nah, kali ini Hipwee Hiburan akan memetakan ‘starter pack‘ yang lekat pada setiap orang berdasarkan genre musik yang didengarkannya. Simak, yuk!

Eits, artikel ini berdasarkan suara mayoritas narasumber yang telah Hipwee Hiburan hubungi dengan menyembunyikan identitasnya, ya.

1. Entah kenapa, anak indie selalu diidentikkan dengan kopi, tote bag, earphone, dan sore hari yang (katanya) menenangkan~

Pecinta senja. via www.hipwee.com

2. Nah, starter pack anak hip hop sih katanya begini. Minimal pakai kalung dan celana gombroh

Sepatu adalah koentji~ via www.hipwee.com

3. Fans K-Pop, mana suaranya nih??

Biasanya sih begitu. 😀 via www.hipwee.com

4. Biasanya anak yang suka musik punk selalu lekat dengan kaus polos item, rantai, rambut mohawk, dan lem(?). Katanya sih …

Nggak semuanya begini sih. via www.hipwee.com

5. Sisir adalah koentji bagi penikmat musik metal. Habis headbang, ramput harus rapi lagi dong!

Rambut harus memesona! via www.hipwee.com

6. Penikmat musik jazz identik dengan kemevvahan, yang nggak mampu dicapai oleh sobat misqueen~

Softboy~ via www.hipwee.com

7. Kalau kata anak reggae, yang penting yomaaaaan~

Yomaaaan~ via www.hipwee.com

8. Pecinta musik EDM pasti memahami starter pack ini dong~

Party teroooos~ via www.hipwee.com

9. Para penonton konser dangdut, seringnya nggak asing dengan starter pack ini. Betul nggak sih?

he-he-he via www.hipwee.com

Pembahasan ini nggak bermaksud untuk mendeskreditkan beberapa pihak lo, ya. Starter pack yang termaktub dalam artikel ini murni berdasarkan fenomena yang ada di sekitar kita. Toh, namanya juga hiburan, paling nggak kita bisa menertawakan keadaan sosial kita, meskipun itu sebuah stigma~

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

Advertisement

Tim Dalam Artikel Ini

CLOSE