5 Hal Penting yang Harus diketahui Jika Ingin Menjaga Kebahagiaan Bersama Pasangan

Kebahagiaan adalah harapan yang ingin dimiliki setiap insan. Ingin bahagia tak semudah memballikkan telapak tangan. Semuanya butuh proses. Apalagi kebahagiaan tak hanya sekedar cinta tapi materi (ya pastilah kan?). Gagal menjaga kebahagiaan artinya gagal juga dalam masalah keuangan. Nah, asumsi yang seperti kadang-kadang bikin hati dan pikiran nyesek. Kalau saja cinta tak membutuhkan materi terus nikah pakai apa donk ya? Gak mungkin pakai daun, pasti uang dong. Terus untuk menjaga kebahagiaan supaya gak terbelit masalah materi gimana ya? ada solusi yang lebih tepat buat masalah yang terjadi seperti ini? Yaaaa… ada dong, baca artikel ini sampai tuntas hingga 5 langkah selesai kamu baca. Niscaya, apa yang ingin dicapai satu per satu akan diraih dengan baik. Paling tidak bisa memuaskan hati. 

1. Mulailah belajar menghargai dirimu sendiri sebelum menghargai perasaan orang lain

https://thetalkingcupboard.com/2012/06/08/goodbye-dear-queen/ via https://www.google.co.id

Hargailah dirimu sebelum menghargai perasaan orang lain. Jangan merasa perasaanmu tidak dihargai oleh orang lain, kamu merasa tidak mementingkan keperluanmu sendiri. Penghargaan terbesar dimulai dari pribadimu agar menjadi penilaian bagi orang lain di sekitarmu. Apalagi jika kamu lagi pedekate-an dengan seseorang. Salah satu cara kamu mengambil perhatian supaya dia merasa tertarik untuk mengenalmu. Jadilah pribadi yang saling menghargai dan berbagi kebaikan, pastinya kamu akan memperoleh manfaat yang baik pula.

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

“Artikel ini merupakan kiriman dari pembaca hipwee, isi artikel sepenuhnya merupakan tanggung jawab pengirim.”

Berikan Komentar

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis

Kecukupan hidupku adalah saat aku bisa berbagi kebahagiaan dan melihat senyum ketulusan sesama.