5 Air Terjun di Lombok yang Lagi Hits Banget!

Air terjun merupakan tempat wisata yang syarat akan suasana alam, hijaunya dedaunan, dan desir air pegunungan ditemani hawa dingin yang menyengat. Setelah melewati suasana antai Lombok yang panas, saatnya anda mendinginkan badan dengan berteduh ke tempat wisata air terjun Lombok yang siap membekukan tubuh anda.

4. Air Terjun Tiu Kelep

Advertisement

Air Terjun Tiu Kelep yang terletak di Desa Senaru, Kecamatan Bayan, Lombok Utara. Berbeda dengan Tiu Pupas, air terjun Tiu Kelep memiliki ketinggian 42 meter dan bertingkat-tingkat. Airnya cukup deras dan besar. Namun kolam yang berada di bawahnya tidak begitu dalam, hanya sepinggang orang dewasa. Dasar kolam lembut, sehingga memudahkan pengunjung untuk berenang.

Dalam bahasa sasak “kelep” bermakna “terbang”. Sehingga nama ini ingin menggambarkan kondisi air terjun yang buih-buih airnya berterbangan di kolam. Banyak yang percaya, bahwa dengan mandi menggunakan air Tiu Kelep akan membuat Anda awet muda. Air terjun Tiu Kelep berjarak kurang lebih 60 km dari Mataram.

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

Advertisement

“Artikel ini merupakan kiriman dari pembaca hipwee, isi artikel sepenuhnya merupakan tanggung jawab pengirim.”

Berikan Komentar

Tim Dalam Artikel Ini

CLOSE