#WisataFilipina-5 Kuliner Khas Filipina yang Lezat dan Halal

Kuliner khas Filipina yang halal dan nikmat

SoHip, liburan ke suatu destinasi wisata, kayaknya kurang lengkap kalau belum mencicipi kuliner khas daerahnya. Wisata kuliner biasanya menjadi tujuan kedua setelah kita mengunjungi berbagai spot wisata yang ada di destinasi wisata tersebut.

Seperti kalau kita liburan ke Filipina, salah satu negara di Asia Tenggara yang terletak di sebelah utaranya Indonesia. Walaupun negara ini mayoritas penduduknya beragama Katolik, tapi ia mempunyai kuliner khasnya yang bukan hanya enak tapi juga halal. Jadi, kita tetap bisa berwisata kuliner ketika liburan di Filipina.

Ini nih 5 kuliner khas Filipina yang lezat dan halal yang bisa kita coba:

4. Kare-kare

Kare-kare

Kare-kare via http://instagram.com

Advertisement

SoHip yang suka makan Sup Buntut kayanya bakal gak asing dengan kuliner Kare-kare khas Filipina. Kare-kare berbahan utama ekor sapi dan potongan daging has dalam sama seperti Sup Buntut. Tapi, ada perbedaan yang mencolok diantara keduanya, yaitu Kare-kare menggunakan bumbu kacang.

Cara memasaknya dimulai dengan men-steam ekor sapi dan beberapa potong daging has dalam selama empat jam agar dagingnya terasa empuk saat dimakan.

Advertisement

Setelah itu, kacang tanah dengan beras dimasak sampai aromanya harum, lalu ditumbuk dengan cara tradisional Filipina. Kare-kare lalu disajikan dengan rebusan jantung pisang, kacang panjang, terong, dan pokcoy.

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

Advertisement

“Artikel ini merupakan kiriman dari pembaca hipwee, isi artikel sepenuhnya merupakan tanggung jawab pengirim.”

Berikan Komentar

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis

Seorang backpacker yang ingin keliling Indonesia by motorbiking

CLOSE