#IniPlesirku

A Way To Conquer Gili

A Way To Conquer Gili

Perjalanan ke Lombok telah lama saya rencanakan bersama Ve. Akhirnya, kami berangkat pada minggu terakhir liburan semester ganjil. Liburan tersebut baru benar-benar terasa seperti liburan mengingat tiga minggu sebelumnya hari-hari saya diisi dengan magang di Jawa Pos. Dua belas jam di lapangan dan kantor perharinya cukup menyita banyak energi, untungnya Ve berbaik hati menyiapkan hampir […]

Sumatera Island (Bandar Lampung City) I’m Coming!

Sumatera Island (Bandar Lampung City) I’m Coming!

Hallo gaes! Ini ceritaku dan pengalaman pertamaku menginjakkan kaki di tanah Pulau Sumatera. Di Bandar Lampung lah saya mulai merasakan euforia khas Melayu. Ada salah satu saudara saya yang merantau di kota Bandar Lampung dan saya pun tak menyia-nyiakan kesempatan untuk berkeliling melihat suasana kota Bandar Lampung. Yap, kota Bandar Lampung adalah sebuah kota di […]

Romansa Pegunungan Karst Terbesar di Indonesia, Pengantar Pembantingan Kemurungan di Taman Bantimurung Bulusaraung

Romansa Pegunungan Karst Terbesar di Indonesia, Pengantar Pembantingan Kemurungan di Taman Bantimurung Bulusaraung

Butterfly terbanglah tinggi Setinggi anganku untuk meraihmu Memeluk batinmu yang sempat kacau Karna merinduOtak akan terhubung dengan lirik lagu Butterfly yang dilantunkan Melly Goeslaw dan Andhika Pratama ketika kata “kupu-kupu” masuk sebagai stimulus yang dikirimkan orang lain, yang diterima indera pendengaran kemudian diproses dalam serangkaian neuron sistem saraf. Imajinasi tentang kecantikan dan keindahan rupa yang […]

Dong Ayok ke Museum Negeri Nusa Tenggara Barat

“Dong Ayok” adalah salah satu kalimat ajakan yang digunakan masyarakat Lombok. Yes, yes, yes! Sedikit jauh aku melangkahkan kaki meninggalkan rumah, menuju Pulau Lombok di Nusa Tenggara Barat. Perjalanan yang terbesit hanya sekilas dalam angan, terjadi juga. Mempersiapkan diri untuk tersesat, kulit yang akan semakin hitam, mata yang akan disegarkan oleh alam dan menjalin pertemanan […]

Berkunjung ke Taman Kupu-Kupu Tabanan, Bali

“Yeayyyy, kita sudah sampai,” sorakku dan Nandhya ketika sampai di halaman parkir Bali Butterfly Park. Taman yang berlokasi di banjar Sandan Lebah, desa Wanasari, Tabanan – Bali ini lumayan gampang di cari. Ini kali pertama kami berkunjung kesini, dan tak ada kesulitan mencari lokasinya. Walaupun dari kota Tabanan ini kami mesti meminta bantuan petunjuk dari […]

Mengenal Lebih Dekat Pesona Kupang dan Pulau Rote di Belahan Timur Indonesia

Liburan itu tidak harus selalu direncanakan. Sebelumnya tidak pernah terbayang dalam pikiran saya untuk menjelajah belahan Timur Indonesia tanpa persiapan yang matang, karena saya tidak terlalu mengenal destinasi wisata yang bisa dituju selain Flores dengan Kepulauan Komodonya dan Papua dengan Kepulauan Raja Ampatnya. Hingga suatu hari tunangan saya mendadak mengajak berlibur ke Kupang karena ada […]

Air Terjun Gua Kelelawar (Coban Goa Lowo)

Kami sedang dalam perjalanan kembali ke tempat parkir atas. Menapaki jalan berlapis cor dan tanah yang berselang-seling. Hanya selebar dua sepeda motor berjajar dan agak licin. Menanjak, berliku, dan menguras tenaga. Pak Pono berjalan paling depan, diikuti oleh Eko dan saya.Di tengah napas memburu, tebersit sebuah ide dalam pikiran. “Bagaimana kalau coban yang tadi, dinamakan […]

Kilatan Kisah di Pantai Papuma

Badanku terguncang nian hebat tatkala mobil yang kami tumpangi mulai meroda mendekati radius tujuannya. Sekarang sudah lewat tengah malam dan kedua mataku terjaga sepenuhnya karena kegelapan total yang terpandang lewat kaca mobil. Aku mengucap istighfar berkali-kali, takut pikiranku berpelesir membayangkan perihal berbau seram.Setelah kurang lebih dua jam, perguncangan badanku mereda. Tentu saja, kami sudah berjejak […]

Samalona, oh Samalona

Samalona, aku datang!

Kian Berwarna di Dwi Warna

Tahu Sibolangit kawan? Yup…. Kawasan yang termasuk salah satu cagar alam yang ada di Sumatera Utara. Memiliki tofografi alam yang berbukit-bukit, berhawa sejuk dan tentunya menawarkan pemandangan yang luar biasa indahnya. Secara administratif Sibolangit merupakan salah satu kecamatan yang masuk dalam wilayah Kabupaten Deli Serdang dan berbatasan langsung dengan wilayah Kabupaten Karo. Jarak antara Sibolangit […]

Bagi Perempuan Tak Beroda Dua dan Tak Bergebetan Satupun Sepertiku, BNS (Batu Night Spectacular) Siapa Bilang Harus Dicoret dalam List Wisata yang Harus Dijajal

Kesempatan melanjutkan studi di kota Malang merupakan kehendak Tuhan yang hingga kini alasannya belum dapat ku singkap. Berada jauh dari keluarga dan teman-teman dekat merupakan hal asing yang tak pernah terpikirkan sebelumnya. Meski demikian, kondisi ini tak terlalu menjadi beban. Sebab Malang menyimpan keindahan yang cocok dijadikan tempat mengukir kenangan. Malang menyuguhkan beragam tempat yang […]

Pulau Ini Tidak Istimewa, Namun Dapat Membuatmu Belajar Arti Menghargai

Tawaran menuju Sulawesi Tenggara bukanlah tawaran pertama, setelah berbulan bulan menunggu datangnya tawaran itu lagi, disaat waktu sudah berpihak. Akhirnya tawaran itu datang juga. Ibukota Sulawesi Tenggara, Kendari.Empat bulan berada disana, yang mulanya untuk berlibur sebulan, namun diberi tawaran untuk ikut bekerja di kantor om. Menjadi tawaran yang sebenarnya membuat ambigu. Kota ini panas, nggak […]

LOAD MORE