10 Ide Dekorasi Celestial Wedding, Sensasi Resepsi di Langit Malam

dekorasi celestial wedding

Beberapa tema pernikahan mungkin sudah tak asing kamu dengarkan, mulai dari rustic hingga modern heritage. Belakangan, ada satu lagi lo yang menjadi tren yaitu tema pernikahan celestial yang menghadirkan berbagai benda angkasa sebagai konsep utama. Kue pernikahan dan makanan, gaun yang kamu pakai hingga dekorasinya bisa kamu masukkan ke dalam tema celestial ini.

Jika kamu membayangkan cahaya-cahaya seolah dari bulan dan bintang menyelimuti suasana pernikahanmu mungkin kamu akan menyukai konsep pernikahan yang satu ini. Nah, buat kamu yang berminat, berikut ini beberapa ide dekorasi ala celestial wedding yang bisa kamu adaptasi pada pernikahanmu.

1. Tambahkan elemen bulan besar sebagai backdrop pernikahanmu

dekorasi celestial wedding

Seperti bulan sungguhan ya/ Credit: Rain Drops Decoration via www.instagram.com

2. Penataan bunga berbentuk bulan sabit

dekorasi celestial wedding

Taman bunga/ Credit: Rain Drops Decoration via www.instagram.com

3. Backdrop dengan lukisan galaksi

dekorasi celestial wedding

Memakai lukisan sebagai back drop/ Credit: Tropic Of Flowers via www.instagram.com

4. Celestial wedding pada siang hari

dekorasi celestial wedding

Bisa diterapkan di saiang hari/ Credit: Made By Katy Jane via www.instagram.com

5. Ornamen bintang bisa digunakan sebagai hiasan gantung

Banyak bintang di siang hari/ Credit: Party Slate via www.instagram.com

6. Hiasan bulan berwarna putih

dekorasi celestial wedding

Bisa di dalam ruangan juga/ Credit: Jessica Foster Planning via www.instagram.com

7. Pesan kue pernikahan bertema senada

Dekorasi untuk meletakkan kue/ Credit: Vanessa Anne Photography via www.instagram.com

8. Tulis nama menu di kain menggantung, bak tulisan ada di langit

9. Ornamen planet pada orbitnya juga bisa menjadi pilihan

dekorasi celestial wedding

Berbagai planet/ Credit: Day Dreaming Works via www.instagram.com

10. Pilih venue dengan berbagai hiasan lampu

dekorasi celestial wedding

Menyatu degan bintang sungguhan via www.instagram.com

Selain cocok untuk digelar di malam hari karena berbagai lampunya yang menyerupai bintang-bintang, konsep ini juga tetap cocok kok dipakai untuk siang hari bahkan di dalam ruangan. Jangan lupa untuk sesuaikan gaunmu dan semua elemen lainnya ya!

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

Advertisement

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis

CLOSE