5 Jenis Hewan yang Punya Warna Merah Putih. Wah Indonesia Banget nih~

Hewan Berwarna Merah Putih

Hewan merupakan makhluk yang memiliki daya tarik tersendiri, beberapa hewan memiliki ciri-ciri yang eksotik dan sangat menawan. Misalkan saja burung cendrawasih yang terkenal akan keindahannya, namun bagaimana dengan hewan berwarna merah dan putih?

Mari ketahui berbagai jenis hewan berwarna merah dan putih yang cantik dan mempesona.

Advertisement

1. Red-knobbed starfish

Red-knobbed Starfish

Red-knobbed Starfish via https://www.flickr.com

Bintang laut Afrika atau African Sea Star merupakan binatang yang memiliki namai identik dengan Benua Afrika.

Namun meskipun demikian, bintang lau ini juga ditemukan diperairan Indonesia.

Advertisement

Agar bisa menemukan bintang laut dengan ukuran maksimal sebesar 30 cm, maka kamu harus menyelam terlebih dahulu kedalam laut dengan kedalaman 100 meter dari permukaan tanah.

2. Kohaki, ikan Koi merah putih

ikan koi kohaku

ikan koi kohaku via https://jualikankoi.id

Ikan koi kohaku memiliki warna pola merah dan putih, varietas Koi Kohaku ini terus tumbuh dan berkembang di daerah Niagata, dan hingga sekarang terkenal sebagai pusat budidaya ikan Koi.

3. Ikan cupang Red Dragon

Advertisement
Ikan Cupang

Ikan Cupang via https://satriahewan.com

Ikan cupang dikenal sebagai ikan hias air tawar dengan perawatan yang mudah.

Warna ikan cupang juga sangat bervariasi, mulai dari merah, biru, kuning emas, hingga warna-warni (multi color).

Namun ada juga warna ikan cupang yang merah dan putih, seperti ikan cupang red dragon yang mana pada tubuhnya memiliki warna putih cerah, dan pada siripnya berwarna merah terang membuat ikan cupang red dragon semakin mempesona.

4. Red-Spotted coral crab

Red-Spotted Coral Crab

Red-Spotted Coral Crab via https://reefguide.org

Red-Spotted Coral Crap adalah nama kepiting yang dikenal sebagai kepiting karang berwarna merah dan putih. Kepiting ini ditemukan di perairan negara Indonesia dengan kedalaman 3-40 meter.

5. Burung Cenderawasih Raja

Cenderawasih raja

Cenderawasih raja via https://www.flickr.com

Cenderawasih raja memiliki nama ilmiah Cicinnurus regius dengan panjang tubuh mencapai 16 cm. Burung jantan dari cenderawasih raja memiliki warna merah tua yang terang dengan perpaduan warna putih pada tubuhnya. Cenderawasih raja tersebar di seluruh hutan daratan rendah pulau Papua dan pulau sekitarnya.

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

Advertisement

“Artikel ini merupakan kiriman dari pembaca hipwee, isi artikel sepenuhnya merupakan tanggung jawab pengirim.”

Berikan Komentar

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis

Penikmat bacaan seputar hewan di satriahewan.com

CLOSE