Kuliah Gratis di Luar Negeri? Ini 7 Jurus Rahasia Ampuhnya

Tiap manusia tidak dilahirkan dalam keadaan yg langsung memiliki bakat spesial dan kemampuan jenius lho. Makanya jangan patah semangat dulu kalo ngalamin yang namanya kegagalan. Banyak kok orang-orang diluar sana yang justru setelah melewati banyak kegagalan malah bisa jadi orang besar dan berpengaruh.

Yuk, simak tips kali ini buat kalian para scholarship hunter  yang haus akan informasi beasiswa dan bagaimana cara dapetinnya.

1. Cek Web Kedutaan Asing di Indonesia

website resmi gan wkwk via http://www.turkiyeburslari.gov.tr

Advertisement

Biasanya nih ya, beasiswa luar negeri itu seringnya di publish sama kedutaan negara itu sendiri. Contohnya, beasiswa dari Pemerintah Turki. Caranya, googling dengan keyword "Kedutaan Turki untuk Indonesia". Setelah ketemu, buka web nya dan carilah kata-kata 'scholarship' atau 'grants'.

2. Siapkan Sertifikat IELTS / TOEFL

musti punya yang beginian nih.. via http://www.google.com

Pastikan kalian punya dan sudah memiliki seritifikat ini ya guys. Karena negara manapun yang kamu inginkan buat beasiswa full bride sudah pasti mewajibkan persyaratan yang satu ini loh.

Oh iya sama skor nya juga minimal 6.5 buat IELTS dan 550 loh buat TOEFL.

Advertisement

3. Jalin Kontak dengan PPI Di Sana

yang penting itu silaturahmi biarpun ga kenal wkwk via http://www.google.com

Caranya gampang kok, kalian tinggal googling aja. Namanya juga era modern, apasih yang ga disediain sama mbah Google.

Dengan contoh keyword "PPI Jerman". Semua PPI sepertinya memiliki website resmi yang menampung forum pelajar Indonesia di negara tersebut. Carilah kontak mereka dan silahkan tanya-tanya.

4. Kunjungi Website Universitas yang Diminati

Oxford dab! wkwk via http://www.google.com

Biasanya nih ya, beasiswa itu nggak cuma dari pemerintah lho. Tapi banyak juga yang langsung di publish sama universitas. Jangan males buat cari info di web mereka, gerak dikit kek jangan mager mulu.

5. Siapkan Surat Rekomendasi dari Guru/Dosen yang High Quality

Advertisement

Dr.H.C.B.A.M,Sc. wkwk gelar apa lokomotif panjang beeeuutttss via http://www.google.com

Hampir seluruh beasiswa mewajibkan adanya surat rekomendasi.

Carilah rekomendasi dari orang yang sudah bergelar 'Prof.' atau 'Dr' atau bahkan 'Phd.

6. Cari Beasiswa yang Dibuka Setiap Tahun

Jangan males nyari kang! via http://www.google.com

"Kenapa harus nyari yang slalu dibuka tiap tahun?"

Karena kamu jadi bisa melakukan persiapan yang jauh lebih matang dari para pesaingmu. Usahakan jangan cari info dadakan atau yang cuma sekali waktu dibukanya.

7. Doa dan Usaha

keep spirit mblo, ehh bro wkwk via http://www.google.com

Doa sambil usaha atau usaha sambil doa. Yang penting kamu minta sama yang-Maha kuasa dan terus berusaha dengan tekun. Kalau sudah dapet apa yang kamu inginkan, hehe jangan lupa sedekah pada sesama yang membutuhkan. Karena banyak loh anak-anak Indonesia yang putus sekolah, dan kamu betapa beruntungnya semisal nanti bisa sampai melanjutkan kuliah di luar negeri.

Ingat kata pepatah "hasil tidak akan menghianati proses.." jadi yang paling penting disini adalah bukan hasilnya. Tapi bagaimana proses kalian mendapatkannya.

Keep spirit guysss.

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

Advertisement

“Artikel ini merupakan kiriman dari pembaca hipwee, isi artikel sepenuhnya merupakan tanggung jawab pengirim.”

Berikan Komentar

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis

Cuma bocah pecinta bau tanah sehabis hujan.

9 Comments

  1. Angga J berkata:

    FILM D.E.W.A.S.A
    TERBARU, KEWALITAS HD, NO SENSOR, DURASI PANJANG
    MeNYEDIAKAN PEMBELIAN DALAM BENTUK
    -DVD DISK
    -FLASH DISK
    -MEMORY CARD
    -HARD DISK

    YANG SERIUS MINAT BISA HUB :
    Call Center :
    PIN ANDROID : D13327FF (UNTUK PENGGUNA ANDROID)
    PIN BLACKBARRY : 2850B372 (UNTUK PENGGUNA BLACKBARRY)
    SMS : 0822-8295-6667

    JAMINAN MUTU & KWALITAS TERBAIK

    JANGAN TERGIYUR DENGAN HARGA MURAH DENGAN ISI BANYAK.
    (ADA HARGA ADA ISI BERKUALITAS)

  2. Bilqis Nabilah berkata:

    Universitas Gunadarma menyediakan berbagai jurusan dengan akreditasi A BAN-PT.
    Bagi kalian yang mencari beasiswa full, Universitas Gunadarma juga menyediakan beasiswa untuk berbagai jurusan loh.Ayo dicek ! 🙂
    http://gunadarma.ac.id

  3. Asyik.. semangat berburu beasiswa.
    Persiapkan diri kamu juga dengan bahasa Inggris yang mampuni.
    Belajar di britishenglishclass.com online learning via WA bikin kamu praktek terus.
    Ada lebih dari 100 guru berkualitas siap berlatih bersama Anda.
    Good luck.

CLOSE