Ini Saatnya Untuk Memperbaiki Diri

Seminggu lagi 2016 akan berakhir.Sudahkah resolusi 2016 lalu terwujud atau sama sekali tak ada satu pun yang terealisasi? OMG.Gimana kabar diri ? Sudahkah jadi manusia yang lebih baik atau masih sama dengan tahun-tahun sebelumnya.Monoton.Biasa-biasa aja.Nggak ada yang berarti.Gitu-gitu aja tiap tahun.Masih nyaman di ‘Zona Aman’tanpa ada perubahan.

Mari kita bersama saling Intropeksi diri di penghujung 2016 ini.Supaya nanti 2017 kita bisa naik level jadi manusia yang lebih baik dan menginspirasi.

Tanyakan Pada diri sendiri……

ADVERTISEMENT

5. Bersyukur

Advertisement

“Syukuri apa yang ada hidup adalah anugrah “

Berhentilah untuk terus membandingkan diri dengan orang lain.Karena manusia diciptakan berbeda yang menyempurnakan adalah iman.Banyaklah bersyukur pada Tuhan karena kita masih diberi kesempatan untuk memperbaiki diri .Coba tenggok saudara-saudara kita dibelahan dunia sana .Untuk tidur pun tak nyenyak,jangan tanya fashion pada mereka rumah pun mereka tak punya.Coba lihat diri kalian sendiri.Masih bisa tidur dikasur yang empuk ,berselimut tebal ,gonta-ganti pakaian ,makan dengan teratur.. ‘Nikmat Tuhan mana lagi yang kalian dustakan’.

Masih bilang nggak punya baju padahal setiap ada Sale kalian berdiri paling depan,masih suka ngeluh karena makanan buatan emak nggak seenak yang dijual di cafe atau restoran,bersyukurlah manusia.Kurangilah berfoya-foya yang tidak penting.Ubah kebiasaan menghambur-hambur uang dengan hal-hal tak penting lebih baik ditabung untuk masa depan.Karena katanya 2017 ekonomi akan menjerit.

Advertisement

Jangan sia-sia kan waktu berharga kita dengan membuangnya untuk kepuasan sesaat.Ubah mindset kita jadi manusia yang cerdas mengatur alur kehidupan sendiri.Sukses kita yang ciptakan bukan orang lain.Wujudkan resolusi 2016 yang nggak kecapaian.Semoga tahun depan 2017 mimpi kita dan segala rencana yang terrsusun dapat terwujud.

Mari bersama #MemperbaikiDiri guys …..!!!

Artikel Bermanfaat dan Menghibur Lainnya

Advertisement

“Artikel ini merupakan kiriman dari pembaca hipwee, isi artikel sepenuhnya merupakan tanggung jawab pengirim.”

Berikan Komentar

Tim Dalam Artikel Ini

Penulis

Penyuka Arunika - Penikmat Swastamita

3 Comments

  1. Danny Julian berkata:

    Makasih ya, kak..artikelnya bermanfaat…..aku share ya…

CLOSE