Dhea Amanda Oktaviani
Balada Guru Honorer. Gaji Sangat Terbatas di Tengah Impitan Kebutuhan Hidup
Setidaknya harapan kami masih luas masih lapang seperti hati ini. Masih ada harapan, kelak kamipun akan menjadi PNS hanya waktu saja yang membentuk semua itu
Move On Itu, Bukan Tentang Melupakan Tapi Justru Proses Menjadi Biasa
Pada akhirnya jatuh itu memang bisa membuat patah, jatuh cinta dan patah hati dua pasangan kata yang tak terpisahkan. Selamat merayakannya
#MerdekaTapi Tetap Diam?
Merdekakan jiwa merdekakan pikiran. Maafkan, maafkan, maafkan, lalu lupakan!
Tentang Rasa yang Bertepuk Sebelah Tangan, Sebaiknya Tak Kutinggikan Lagi Sang Harapan.
“Aku lebih menyesali, aku yang sesukanya percaya diri. Lantas kau tak menyukaiku sama sekali”
Wahai Para Pejuang SBMPTN. Pahamilah Hal-Hal Ini Sebelum Kamu Berhenti
Ini berawal dari pengalaman saya yang keras kepala dengan keinginan saya untuk melanjutkan sekolah ke perguruan tinggi negeri. Kepada pejuang SBMPTN tolong yakini, cermati, dan terapkan apa yang saya tulis. Semoga memudahkan harapan-harapan kalian
Jangan Risaukan Jodohmu, Dia Akan Datang Di Waktu yang Tepat dan Saat Kamu Benar-benar Siap
20 tahun adalah usia di mana seorang perempuan rawan di sodorkan pertanyaan “neng kapan nikah?” “neng sudah ada calon?” Mungkin bagi sebagian orang pertanyaan ini sudah seperti makanan sehari-hari. Namun yang saya dengar dari cerita senior menurut beliau di luar Indonesia, contohnya di Australia umur sekitar 27 tahun itu layaknya seperti umur 18 tahun dengan […]
Karena Kita adalah Satu Spesies yang Sama-Sama Tidak Peka
Bersifat biasa saja mungkin adalah hal yang wajar bagi orang yang tidak peduli harus berdekatan dengan siapa saja, namun pada waktu-waktu tertentu si cuek adalah orang yang mempunyai pemikiran yang sangat tidak bisa dia jelaskan. ketika dihadapkan dengan perasaan yang mengganggunya.